Pembinaan Forum KUBE (Kelompok Usaha Bersama) Kalurahan Widodomartani
Kampung KB Widodomartani
Dipublikasi pada
14 December 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pembiaan dan edukasi kepada forum KUBE (Kelompok Usaha Bersama), yang dihadiri oleh Carik Kalurahan Widodomartani, Kamituwa, staf , TPSD, dan pengurus KUBE Kalurahan Widodomartani
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi lebih semangat untuk meningkatkan pengetahuan mengenai KUBE
Sesi Kegiatan Lainnya