Pertemuan rutin KWT "Mekar Lestari" Kwadungan
Kampung KB Widodomartani
Dipublikasi pada
03 July 2025
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk silaturahmi, komunikasi dan koordinasi antar anggota KWT dan membahas program kerja KWT.
Kegiatan ini terlaksana dengan baik.
Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan