Kunjungan rumah skrining kesehatan usia produktif dusun jangkang
Kampung KB Widodomartani
Dipublikasi pada
27 April 2025
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk melakukan skrining kesehatan pada usia produktif 18-59 thn yang diikuti oleh 3 org yaitu bapak santosa, bapak kukuh hasta dan ibu sulasmi
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Lainnya