Lomba Mewarnai Mc Donald
Kampung KB Kelurahan Utan Kayu Selatan
Dipublikasi pada
14 November 2025
Deskripsi
Lomba mewarnai adalah untuk mengasah keterampilan motorik halus, kreativitas, dan konsentrasi anak, sekaligus meningkatkan kepercayaan diri, ekspresi diri dan apresiasi seni serta bisa juga menjadi media edukasi tema tertentu (lingkungan, pangan lokal, dll) dan sarana silaturahmi antara anak, orang tua.
Manfaat Utama
Tujuan Tambahan (Tergantung Tema):
- Edukasi
- Sosial
- Relaksasi
Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan